No
|
Gejala
|
Diagnosa Pesan/Peringatan Kesalahan
|
1
|
Booting terhenti setelah berhasil melkasanakan POST
|
1. Instalasi fisik harddisk, setting device, prioritas boot di BIOS bermasalah
2. Kerusakan pada sistem operasi, mungkin file sistem operasi rusak, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder |
2
|
Kinerja booting sampai ke windows berlangsung de-ngan lambat.
|
1. Manajemen memori bermasalah
2. Kerusakan pada sistem operasi, mungkin file sistem operasi rusak, ada file yang hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder Monitor |
3
|
Windows exsploter tidak dapat dijalankan, tidak dapat mengcopi, meng-ganti nama file dan lain-lain
|
Kerusakan pada sistem operasi, mungkin file windows explorer rusak, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder
|
4
|
Start menu tidak dapat dijalankan
|
Kerusakan pada sistem operasi, mungkin file windows explorer rusak, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder
|
5
|
Prosedur Shutdown tidak dapat dilaksanakan
|
Kerusakan pada sistem operasi, mungkin file windows explorer rusak, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder
|
6
|
Prosedur Shutdown ber-henti sebelum komputer benar-benar mati
|
1. Reset bate CCMOS
2. Kerusakan pada sistem operasi, mungkin file sistem operasi rusak, ada file yang hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder |
GEJALA DAN DIAGNOSIS MASALAH PADA APLIKASI
Dibawah ini gejala kerusakan yang sering terjadi pada Program Aplikasi :
1. Program tidak ada di Start Menu, Desktop.
Hal ini dapat terjadi karena :
a) - Shortcut terhapus.
b) - File Program Aplikasi rusak, expire, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder.
2. Program Aplikasi tidak dapat dijalankan.
Hal ini dapat terjadi karena :
a) -Manajemen memori bermasalah.
b) -Setting resolusi monitor bermasalah.
c) -Permasalahan pada registrasi program, expire.
d) -Instalasi program tidak lengkap.
e) -File Program Aplikasi rusak, expire, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder.
3. Kinerja program lambat.
Hal ini dapat terjadi karena :
a) - Manajemen memori bermasalah.
b) - Prosessor bermasalah.
c) - File Program Aplikasi rusak, expire, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder.
4. Program Aplikasi selalu meminta CD.
Hal ini dapat terjadi karena :
a) - Instalasi program tidak lengkap.
b) - Permasalahan pada setting program
c) - File Program Aplikasi rusak, expire, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder.
5. Fungsi-fungsi menu tidak dapat dijalankan.
Hal ini dapat terjadi karena :
a) -File Program Aplikasi rusak, expire, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder.
6.
Tidak ditemukan file data, tidak dapat membuka file data atau ekstensi file data berubah.
Hal ini dapat terjadi karena :
a) - File Program Aplikasi rusak, expire, hilang, terkena virus, berganti nama atau berpindah folder.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar